Hasil Musra Kalsel: Rakyat Ingin Capres Berani, Tegas dan Berwibawa seperti Airlangga
Rabu, 25 Januari 2023 – 22:58 WIB
Sebelumnya, Airlangga telah memenangkan Musra Indonesia di 3 Provinsi yakni Gorontalo, Banten, dan Sulawesi Barat. Dengan menangnya Airlangga di Kalimantan Selatan maka total ada 4 Provinsi yang menginginkan Ketum Partai Golkar ini menjadi Presiden selanjutnya melanjutkan kepemimpinan Jokowi. (dil/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Dalam Musra yang diikuti 2.036 responden tersebut, muncul nama bakal calon presiden dari Partai Golkar Airlangga Hartarto sebagai pemenangnya
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Transaksi Modal dan Finansial Melonjak, Neraca Pembayaran Indonesia Surplus
- Indonesia-Brasil Perkuat Sinergi Ekonomi, Teken Kerja Sama Senilai USD 2,8 Miliar
- Menko Airlangga Dorong Industri Kelapa Sawit yang Berkelanjutan, Efisien & Kompetitif
- Indonesia dan Kanada Agendakan Percepatan Kesepakatan Perdagangan ICA-CEPA
- Menko Airlangga Terima Kunjungan Dubes Tiongkok, Bahas Program 'Two Countries Twin Parks'
- Pemerintah Optimistis Ekonomi Indonesia Mampu Tumbuh di Atas 5 Persen Sepanjang 2024