Hasil Pemilihan Ulang: Ratu Tisha dan Yunus Nusi jadi Waketum PSSI
Kamis, 16 Februari 2023 – 17:01 WIB
Artinya, Zainudin Amali tak bisa menjadi waketum karena kalah dalam pemilihan ulang.
Sebelumnya, dalam pemilihan pertama yang kemudian dianulir karena dinilai ada kecurangan, Zainudin Amali sempat unggul telak dengan perolehan 66 suara.
Yunus Nusi memperoleh 64 suara, sementara Ratu Tisha hanya 41 suara. (dkk/jpnn)
Menpora Zainudin Amali kalah dalam pemilihan ulang untuk posisi Wakil Ketua Umum (Waketum) PSSI, Kok bisa?
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Liga 1 2024/25: PSSI Buka Kans Suporter Tamu Boleh Datang, Ini Syaratnya
- Olimpiade Paris 2024, Zainudin Amali: DBON Jadi Pemandu Prestasi, Selamat, Mas Menteri Dito
- Jadwal Timnas Indonesia Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tidak Ada Grup Neraka
- Zainudin Amali Yakin Dukungan Pemerintah Terhadap Sepak Bola RI ke Depan Akan Sama Luar Biasanya
- Selain Timnas U-19, Inilah Daftar Nama Klub Korban Dokter Gadungan Elwizan Aminudin
- Timnas Indonesia Kalah, Waketum PSSI Bingung dengan Keputusan STY