Hasil Seri Laga Derby
Minggu, 25 Maret 2012 – 00:35 WIB

Hasil Seri Laga Derby
Tujuh menit berselang giliran Tottenham mengancam pertahanan Chelsea. Namun tendangan keras kaki kanan Kyle Walker tak menemui sasaran. Melihat permainan belum berubah, Di Matteo mulai melakukan pergantian. Menit ke 60 José Bosingwa ditarik keluar digantikan oleh David Luiz.
Hasilnya Menit ke 73, Chelsea kembali mendapatkan peluang. Namun Juan Mata yang bertukgas menembak tendangan bebas masih belum juga direstui Dewi Fortuna, bola melengkung hasil tembakannnya masih terganjal mistar gawang.
Di Matteo, kembali melakukan pergantian pemain di menit ke 76. Pria Italia itu memasukkan Bomber Spanyol Fernando Torres untuk
menggantikan Michael Essien. Sementara itu pada menit yang sama Redknapp langsung melakukan dua pergantian. Dia memasukkan Louis Saha untuk mengganti gelandang Belanda, Van der Vaart sementara Sandro ditarik keluar untuk menggantikan Jake Livermore.
LONDON - Dua tim sekota, Chelsea dan Tottenham Hotspurs harus puas membawa pulang masing-masing satu angka dalam lanjutan Liga Inggris, Sabtu (24/3)
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil