Hasil Sprint MotoGP Qatar: Martin Tak Ada Lawan, Marquez Luar Biasa
Martin finis pertama, Binder kedua, dan Espargaro di urutan ketiga.
"Itu sangat cepat. Saya merasakannya. Namun, masih ada besok (race). Semoga bisa mendapat hasil yang baik," tutur Jorge Martin kepada awak MotoGP seusai sprint.
Marquez harus puas finis di urutan ke-5, setelah tampil agresif di pertengahan sprint.
Pembalap baru Gresini (Ducati) itu tampak tampil beda ketimbang musim lalu saat bersama Honda.
Sprint MotoGP Qatar menunjukkan Marc Marquez mendapatkan tunggangan yang luar biasa dan tepat untuk bersaing dengan para pembalap Ducati seperti Pecco Bagnaia. (adk/jpnn)
Hasil Sprint MotoGP Qatar 2024
Pos Rider Nat Team
1. Jorge Martin SPA Pramac Ducati (GP24)
2. Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16)
3. Aleix Espargaro SPA Aprilia Factory (RS-GP24)
4. Francesco Bagnaia ITA Ducati Lenovo (GP24)
5. Marc Marquez SPA Gresini Ducati (GP23)
6. Enea Bastianini ITA Ducati Lenovo (GP24)
7. Alex Marquez SPA Gresini Ducati (GP23)
8. Pedro Acosta SPA Red Bull GASGAS Tech3 (RC16)
9. Maverick Vinales SPA Aprilia Factory (RS-GP24)
10. Jack Miller AUS Red Bull KTM (RC16)
11. Marco Bezzecchi ITA VR46 Ducati (GP23)
12. Fabio Quartararo FRA Monster Yamaha (YZR-M1)
13. Miguel Oliveira POR Trackhouse Aprilia (RS-GP24)
14. Raul Fernandez SPA Trackhouse Aprilia (RS-GP23)
15. Joan Mir SPA Repsol Honda (RC213V)
16. Johann Zarco FRA LCR Honda (RC213V)
17. Alex Rins SPA Monster Yamaha (YZR-M1)
18. Augusto Fernandez SPA Red Bull GASGAS Tech3 (RC16)
19. Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V)
20. Franco Morbidelli ITA Pramac Ducati (GP24)
21. Luca Marini ITA Repsol Honda (RC213V)
DNF
Fabio Di Giannantonio ITA VR46 Ducati (GP23)
Sprint MotoGP Qatar menunjukkan Marc Marquez mendapatkan tunggangan yang luar biasa dan tepat untuk bersaing dengan para pembalap Ducati seperti Pecco Bagnaia.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- MotoGP 2025: Suksesor Marc Marquez di Gresini Racing Mematok Target Tinggi
- Federal Oil Berharap Gresini Racing Tetap Moncer Pada MotoGP 2025
- Kunci Gelar Juara Dunia MotoGP 2024, Jorge Martin Mengaku Terguncang
- Jorge Martin: Mimpi Saya jadi Kenyataan, Saya Juara Dunia
- Ini Makna Logo Baru MotoGP
- Juara MotoGP 2024, Jorge Martin Ikuti Rekor Spesial Valentino Rossi