Hasil Survei: Elektabilitas Gerindra Mengalahkan PDIP
Sabtu, 19 November 2022 – 22:34 WIB

Direktur Eksekutif Skala Survei Indonesia (SSI) Abdul Hakim. Foto: SSI
Survei digelar 6-12 November dengan melibatkan 1.200 responden di 34 provinsi.
Survei menggunakan metode multistage random sampling.
Margin of error lebih kurang 2,83 persen dengan tingkat kepercayaan sebesar 95 persen.
Usia responden yang dijadikan sampel adalah 16 tahun ke atas atau sudah menikah.
Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara tatap muka langsung dengan responden menggunakan kuesioner. (gir/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Hasil survei SSI memperlihatkan elektabilitas Partai Gerindra mengalahkan PDIP Perjuangan.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Hasto Kristiyanto Merasa Jadi Korban Pemerasan dalam Sidang PAW Harun Masiku
- Ini Kronologi Satgas Cakra Buana Mengamankan Penyusup di Sidang Hasto