Hasil Survei IDM, Masyarakat Kalteng Lebih Memilih Ujang Iskandar Dibanding Incumbent
"Sehingga masyarakat menganggap Achmad Diran sama saja dengan Teras Narang, begitu juga dengan kerabat Teras Narang yaitu Asdi Narang yang memiliki tingkat penerimaan rendah karena dianggap hanya merupakan represntasi dari Teras Narang dalam meneruskan dinasti keluarga saja," tegasnya.
Dalam hasil survei tersebut, Fahmi mengatakan tingkat pengenalan publik terhadap para calon Gubernur Kalimantan Tengah cukup tinggi hampir rata rata diatas 60 persen. Artinya hampir 50 persen dari 1608 masyarakat Kalimantan Tengah mengetahui dan mengenal figur para calon bakal Gubernur Kalimantan Tengah.
Responden yang terpilih diwawancarai lewat tatap muka. Jumlah responden sebanyak 1608 orang dari 1.825.206 pemilih tetap di Provinsi Kalimantan Tengah dengan tingkat kepercayaan 98 persen dan margin of error kurang lebih dari 2,7 persen.
Metode yang dilakukan adalah multistage random sampling dengan responden tersebar secara proporsional di seluruh wilayah Provinsi Kalimantan Tengah dengan umur minimal 17 tahun.(ray/jpnn)
JAKARTA - Hiruk pikuk calon gubernur di Pilkada Kalimantan Tengah pada Desember mendatang mulai menggaung. IDM menyebut hanya ada tiga calon yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kantor PKS Didemo Massa, Minta Kadernya Disanksi
- Pemilih Gerindra, PDIP, Golkar & PAN Lebih Pilih Agustiar Sabran-Edy Pratowo
- Survei Jateng Jadi Polemik, Persepi Harus Bongkar Data SMRC, Indikator, & Populi Center
- Ribuan Peserta Hadiri Kampanye Akbar Paslon Sendi-Melli
- Pertebal Dukungan ke Luluk-Lukman, Sukarelawan Cantiq Surabaya Gelar Konvoi
- Survei Publicsensum: Elektabilitas Isran-Hadi Makin Moncer di Pilkada Kaltim