Hasil Survei: Responden Puas dengan Kinerja Gubernur dan Wakil Gubernur NTB

Responden memberikan nilai 2,36 atau menilai program tersebut tidak berhasil diterapkan di sekitar masyarakat.
Begitu juga dengan perlindungan hutan, mendapatkan nilai 2,56.
Program penjagaan lingkungan dinilai perlu menjadi salah satu prioritas utama Pemerintah Provinsi NTB.
Kelima, peningkatan kesejahteraan dan kemandirian masyarakat, responden memberikan nilai 3 pada keseriusan pemerintah meningkatkan usaha kecil menengah.
Program desa wisata yang baru-baru ini mulai digencarkan juga mendapatkan penilaian positif dari responden.
Responden memberikan nilai 2,74, dinilai program tersebut berhasil meningkatkan ekonomi, sosial dan kesejahteraan masyarakat sekitar.
Keenam, terkait pengaduan dan informasi publik, masyarakat menilai 2,91 informasi yang ditampilkan di laman pemerintah Provinsi NTB jelas dan mudah dipahami.
Dalam memberikan pengaduan responden memberikan nilai 2,86 atau mudah dalam menyampaikan pengaduan.
Hasil survei OMI memperlihatkan responden puas dengan kinerja gubernur dan wakil gubernur NTB.
- Hasil Survei Cigmark Tentang Ketua Wantimpres, Setia Darma: Jokowi Cocok dan Layak
- Evaluasi Semester I Pemerintahan Prabowo – Gibran, Panca Pratama: Publik Merasa Puas
- Hasil Survei Rumah Politik Indonesia: Mayoritas Publik Menilai Jokowi Layak Jadi Ketua Wantimpres RI
- Civil Society For Police Watch Merilis Hasil Survei Tentang Urgensi Digitalisasi Kepolisian, Hasilnya?
- Aktivis Muda: Kritikan Konstruktif Perlu untuk Beri Masukan Kepada Pemerintah
- Tanggapi Survei LPI, Pengamat Unhan: Survei Bagian dari Pendidikan Politik