Hasil Survei Terbaru: Elektabilitas Ganjar Mendebarkan, Bagaimana Ridwan Kamil?
Hasil survei menunjukkan Tri Rismaharini mendapat elektabilitas 5,0 persen, Erick Thohir 4,6 persen dan Agus Harimurti Yudhoyono 4,0 persen.
Khofifah Indar Parawansa 2,7 persen dan Giring Ganesha 2,5 persen.
Pada papan bawah ada nama Puan Maharani 1,5 persen, Mahfud MD 1,1 persen dan Airlangga Hartarto 1,0 persen.
Nama-nama lainnya masih di bawah satu persen, sedangkan sisanya tidak tahu atau tidak menjawab sebanyak 10,16 persen.
"Meskipun berada di papan bawah, Puan dan Airlangga merepresentasikan dua partai politik besar yaitu PDIP dan Golkar," ujarnya.
Achmad mengatakan Prabowo digadang-gadang bakal berpasangan dengan Puan Maharani yang didukung oleh poros PDIP dan Gerindra.
Ganjar Pranowo berpeluang menggandeng nama-nama seperti Airlangga Hartarto, Erick Thohir atau Ridwan Kamil.
"Hanya saja, Ganjar masih harus memastikan dukungan dari PDIP atau terpaksa maju dengan kendaraan parpol lain," kata dia.
Hasil survei terbaru yang dilakukan Voxpopuli Research Center menunjukkan elektabilitas Ganjar Pranowo moncer, bagaimana Ridwan Kamil?
- Temui Uskup Agung Jakarta, Ridwan Kamil Diminta Urus Fakir Miskin & Lingkungan
- Permintaan Pakar Intelijen Kepada TNI-Polri Terkait Kunjungan Presiden Prabowo ke Luar Negeri
- Presiden Prabowo Terima Surat Kepercayaan 7 Duta Besar Negara Sahabat
- Makan Bergizi Gratis Dimulai Januari 2025, Wamensos Agus Jabo Beri Penjelasan
- Ridwan Kamil Nilai Pilkada 2024 Lebih Sejuk dibanding Era Ahok Vs Anies
- Ridwan Kamil Berjanji Menjadikan JIS Markas Utama Persija, Akan Bangun Stadion Tambahan