Hasil Survei Terbaru SMRC: Ganjar Pranowo Ungguli Prabowo, Anies Ketiga
Senin, 28 Februari 2022 – 18:22 WIB
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. Foto: Ricardo/JPNN.com.
jpnn.com, JAKARTA - Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) merilis hasil survei terbaru.
Hasilnya menunjukkan elektabilitas Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengungguli Menteri Pertahanan yang juga Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto dan Gubernur DKI Jakata Anies Baswedan.
Sebanyak 19,9 persen pemilih kritis bakal memilih Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo bila pemilihan presiden (pilpres) digelar pada saat ini.
"Ganjar 19,9 persen, Prabowo 10,4 persen, dan Anies 9,8 persen," kata Direktur Riset SMRC Deni Irvani dalam paparan hasil survei SMRC yang diperoleh JPNN.com, Senin (28/2).
Hasil survei terbaru SMRC menunjukkan elektabilitas Ganjar Pranowo mengungguli Prabowo Subianto dan Anies Baswedan.
BERITA TERKAIT
- Buntut Korupsi Pertamax, Pakar Desak Prabowo Nonaktifkan Erick Thohir
- Wakil Ketua MPR Bicara Komitmen Prabowo Berantas Korupsi
- Presidium PNI Serukan Persatuan Nasional untuk Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
- Sulitnya Berbaik Sangka kepada Danantara
- Tarif Tol dan Harga Tiket Pesawat Bakal Turun Menjelang 2 Hari Raya Besar, Siap-Siap!
- GPA Apresiasi Penyelenggaraan Retret Kepala Daerah yang Digelar Presiden dan Mendagri