Hasil Survei Terkini tentang Partai Moncer dan Anjlok di Masa Pandemi

Berturut-turut setelah Partai Demokrat adalah PKB (5 persen), Nasdem (4,5 persen), PKS (4,4 persen), PAN (2 persen), dan PPP (1,7 persen). Dari partai-partai itu hanya PKB dan PAN yang memiliki tren penurunan elektabilitas.
Pada Mei lalu elektabilitas PKB masih di angka 5,7 persen. Sementara elektabilitas PAN sebelumnya 2,1 persen.
Sebagai informasi, Indikator melakukan survei pada 13-16 Juli 2020 terhadap 1.200 responden melalui sambungan telepon.
Indikator melakukan survei pada 13-16 Juli 2020 terhadap 1.200 responden melalui sambungan telepon. Dengan menggunakan metode simple random sampling, survei itu memiliki margin of error sekitar 2,9 persen pada tinggkat kepercayaan 95 persen.(mg10/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Burhanuddin Muhtadi membeber hasil survei Indikator Politik Indonesia tentang tren kenaikan dan penurunan elektabilitas partai politik dari Mei ke Juli.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?