Hasil Tragis Persib
Jumat, 06 Januari 2012 – 08:52 WIB
BANDUNG- Persib harus puas mendapatkan satu poin setelah bermain imbang 1-1 saat melawan tim asal Aceh PSAP Sigli di stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kamis (5/1) sore pada lanjutan Indonesia Super League (ISL) 2011/2012. Sebenarnya sepanjang pertandingan Persib menguasai bola dan mengjasilkan beberapa peluang emas oleh striker Persib yaitu Airlangga Sucipto Moses Sakyi maupun M. Ilham sendiri. Sakyi sendiri memiliki peluang emas salah satunya lewat umpan Airlangga yang mendatar dari sayap namun dapat diantisipasi oleh pemain belakang PSAP.
Gol untuk Persib sendiri tercipta pada babak ke dua menit ke 53 oleh Maman Abdurahman setelah memndapatkan asist heading dari Moses Sakyi yang berkemelut di depan gawang PSAP.
Baca Juga:
Sedangkan gol balasan dari PSAP di cetak oleh pemain asingnya asal Korea Selatan Wook Jin You pada menit ke 76. Jin You memaksimalkan bola yang akan dibuang oleh pemain belakang persib malah jatuh ke Jin You sehinhgga tanpa kawalan Jin You melepaskan tendangan keras mendatar yang tak dapat di tangkap oleh Yendri Pitoy dan kedudukan pun sama hingga akhir pertandingan.
Baca Juga:
BANDUNG- Persib harus puas mendapatkan satu poin setelah bermain imbang 1-1 saat melawan tim asal Aceh PSAP Sigli di stadion Si Jalak Harupat, Soreang,
BERITA TERKAIT
- Persib Bandung vs Dewa United: Bojan Hodak Optimistis Menang, tetapi
- Borneo FC Umumkan Pelatih Baru, Ungkap Alasan Pecat Pieter Huistra
- Persebaya Vs Malut United jadi Laga Spesial Buat Ardi Idrus
- Sudah Dapat 2 Pemain Baru, Persib Bandung Masih Ingin Belanja?
- Dirtek Timnas Indonesia Dinilai Punya Tanggung Jawab Krusial
- Indra Sjafri Pengin Patrick Kluivert Memainkan Sepak Bola Ala Indonesia, Ini Alasannya