Hasil Tragis Persib
Jumat, 06 Januari 2012 – 08:52 WIB

Hasil Tragis Persib
Sedangkan M. Ilham terus menekan baik sayap kiri maupun kanan. Dan Airlangga pun sama saat sudah melewati tiga pemain lawan namun gagal pada penyelesaian akhir karena terlambat saat mau melepaskan tendangan.
Baca Juga:
Dengan dikuasainya bola oleh Persib PSAP hanya sesekali melakukan serangan balik maupun memanfaatkan tendangan bebas dan penjuru. Seperti halnya tendangan bebas Sukman Suaib yang hanya menyamping di sebelah kiri Yendri Pitoy. Kemudian tendangan spekulsi yang dilakukan Jin You namun dapat di blok oleh Yendri Pitoy.
Dalam pertandingan tersebut wasit yang memimpin mengeluarkan dua kartu kuning masing masing untuk Zulkifli Syukur dari Persib dan Rizal Fandi dari PSAP.
Pelatih Persib, Drago Mamic pun menyatakan kecewa atas hasil pertandingan tersebut. "Dengan hasil ini saya kecewa karena tidak bisa memetik poin penuh," ujar Mamic usai pertandingan.
BANDUNG- Persib harus puas mendapatkan satu poin setelah bermain imbang 1-1 saat melawan tim asal Aceh PSAP Sigli di stadion Si Jalak Harupat, Soreang,
BERITA TERKAIT
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1