Hasil Uji Balistik Kasus Penembakan di Parigi Moutong sudah Keluar? Begini Penjelasan Kombes Didik
Kamis, 17 Februari 2022 – 16:45 WIB

Kabid Humas Polda Sulteng, Kombes Pol Didik Supranoto. Foto : ANTARA/HO/ (Humas Polda Sulteng)
Namun, secara umum sebenarnya tindakan pengamanan dan pembubaran demonstrasi tambang sudah sesuai SOP.
Baca Juga: Gerombolan Bermotor Mengamuk, Pagar Masjid di Surabaya Didobrak Sambil Teriak-Teriak
"Situasi dan kondisi di lokasi saat ini sudah sangat aman. Warga sudah beraktivitas seperti biasa," terangnya.(antara/jpnn)
Polda Sulteng tengah melakukan uji balistik terhadap 20 senjata api milik anggota polisi pengamanan demonstrasi di Desa Siney, Kabupaten Parigi Moutong.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- 2 Desa di Parigi Moutong Terendam Banjir
- Polda Lampung Ungkap Hasil Forensik Peluru yang Menewaskan 3 Polisi di Lokasi Sabung Ayam
- Ada Senjata Laras Panjang & 3 Butir Peluru di Lokasi Sabung Ayam, Siapa Pemiliknya?
- Prajurit TNI Penembak Mati Bos Rental Mobil Jalani Sidang Tuntutan Hari Ini
- Meski Ada Kebijakan Efisiensi Anggaran, Hak PPPK & CPNS Tetap jadi Prioritas
- Ini Upaya Bea Cukai Optimalkan Pengawasan & Dukung Program P4GN di Sulsel dan Kalteng