Hasil UN Jangan Dijadikan Acuan Masuk PTN
Jumat, 19 April 2013 – 17:23 WIB

Hasil UN Jangan Dijadikan Acuan Masuk PTN
JAKARTA - Pengamat pendidikan dari Universitas Paramadina Jakarta, Abduh Zein meminta pemerintah membatalkan rencana penerimaan mahasiswa baru yang ditentukan kombinasi hasil ujian lokal dan nasional, serta sistem penerimaan mahasiswa jalur undangan. Jika hasil UN sudah jelas-jelas bermasalah itu dijadikan sebagai alat seleksi mahasiswa baru, menurut Abduh pasti akan menimbulkan masalaha baru lagi.
"Sebaiknya tahun ini penerimaan mahasiswa dipakai sistem satu pintu saja yakni, semua calon mahasiswa diuji secara tertulis," kata Abduh Zein, di gedung DPD, Senayan Jakarta, Jumat (19/4).
Baca Juga:
Sistem penerimaan mahasiswa tanpa ujian tertulis yang dialokasikan sebesar 50 persen dan mahasiswa undangan sebesar 20 persen, kata dia, untuk tahun ini ditiadakan dulu karena penyelenggaraan UN yang akan dijadikan dasar untuk diterimanya seorang pelajar jadi mahasiswa ternyata bermasalah.
Baca Juga:
JAKARTA - Pengamat pendidikan dari Universitas Paramadina Jakarta, Abduh Zein meminta pemerintah membatalkan rencana penerimaan mahasiswa baru yang
BERITA TERKAIT
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam
- Ratusan Siswa SLTAK Penabur Jakarta Berlaga di Science Project Challenge 2025
- EF Kids & Teens Kini Menjadi English 1, Wajah Baru Pendidikan Bahasa Inggris
- CIES 2025: Tanoto Foundation Ungkap Strategi Efektif Pelatihan Guru
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK