Hasrat Menang, Janji Habis-habisan
Selasa, 27 September 2011 – 12:51 WIB
Dalam leg kedua ini Jacksen mengaku timnya tak lagi buta dengan kekuatan Arbil, dirinya telah mempelajari kelemahan dan kelebihan Arbil sewaktu leg 1 lalu, dan seluruh pemain pun telah mengerti strategi apa yang dijalankan menghadapi wakil Iraq tersebut.
Baca Juga:
"Kualitas permaian pada leg dua ini tentu akan berbeda dan kami akam bermain dengan cirri kahas tim,seperti biasanya.semua persipan tim telah kami siapkan sekarang kami hanya fokuskan mendapatkan poin sempurna," ucap Jacksen penuh optimis.
Jacksen kembali menegaskan dalam duel ini, ia telah mempersipkan skuad terbaik tim mutiara hitam dan penuh karakter. Ia meminta Boaz Solossa dkk menerapkan permainan cepat dengan umapan-umpan bola pendek dalam kolektivitas permainan yang solid dan pantang menyerah.
"Persiapan telah kami lakukan dengan sempurna kami juga sudah mempersiapkan semua hal yang menyangkut non teknis terutama psikologis pemain dan kebugaran pemain pasca melakukan perjalan panjang dari Jayapura - Arbil," katanya.
JAYAPURA-Malam nanti adalah penentuan bagi Persipura apakah suksesnya di AFC Cup akan berlanjut ataukah berhenti di babak delapan besar. Dalam leg
BERITA TERKAIT
- Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Dihajar Jepang
- Hasil UEFA Nations League: Portugal & Spanyol Melaju ke Perempat Final
- Jepang Memberi Timnas Indonesia Pelajaran Bermain Sepak Bola
- Marc Marquez Tak Yakin Bisa Naik Podium di MotoGP Barcelona
- Masih Adakah Harapan Timnas Indonesia Lulus Piala Dunia 2026?
- Prediksi UFC 309: Jon Jones Vs Stipe Miocic, Siapa yang Pantas Juara Kelas Heavyweight?