Hasto: Kita Baru Heboh Peringatan Joe Biden, Padahal Bu Mega Sudah Lama Mengingatkan
Hal itu disebabkan Indonesia yang berada di wilayah tumbukan lempeng tiga arah.
Indonesia merupakan negara yang berada di antara dua samudera dan dua benua.
Hal ini menjadi penyebab fenomena iklim dan cuaca Indonesia berbeda dengan daratan Amerika, Eropa, dan Australia.
Akibatnya, cuaca di Indonesia cepat berubah, dinamis, sehingga terdampak perubahan iklim global.
Ada pulau yang rentan terkena perubahan muka air laut.
Karena wilayah maritim, suhu muka air laut mudah mengalami pemanasan.
Hari ini, suhu muka air laut Indonesia lebih hangat dari normal.
"Inilah berdampak seperti prediksi BMKG, kemarau kali ini akan relatif lebih basah dari normalnya. Maka ada sebagian wilayah di Nusa Tenggara kekeringan, di wilayah utara ada banjir longsor, dan ada wilayah alami gempa bumi," kata Dwikorita yang hadir pada acara itu.
Hasto Kristiyanto mengatakan Megawati Soekarnoputri sudah lama mengingatkan DKI Jakarta untuk mewaspadai potensi bencana alam, jauh sebelum Presiden AS Joe Biden menyampaikan presiden Jakarta akan tenggelam 10 tahun lagi.
- Survei Polling Institute: PDI-P Berpotensi Keok di Jabar XI
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Calon PDIP Kalah di SMS, Yoshua: Efek Maruarar Sirait Pindah ke Gerindra
- Ridwan Kamil Minta Maaf soal Omongannya tentang Janda saat Kampanye
- Dukungan Anies kepada Pram-Rano Bakal Pengaruhi Swing Voter dari Kalangan Terdidik
- Sikap Anies Belum Tentu Bikin Anak Abah Mendukung Pramono Anung