Hasto PDIP Menjamin Tak Ada Kotak Kosong di Pilkada Jatim dan Sumut
Sabtu, 20 Juli 2024 – 21:38 WIB
Hasto mengatakan rakyat menginginkan alternatif pemimpin sehingga PDI Perjuangan bakal menyiapkan kandidat bagi calon yang tersedia.
"Ini juga mencerminkan aspirasi rakyat terhadap adanya alternatif-alternatif pemimpin,” kata Hasto.
Namun, kata Hasto, PDI Perjuangan saat ini lebih memikirkan mesin partai menyambut pilkada, lalu dilanjutkan menuju figur calon kepala daerah.
“Kami menunjukkan pergerakan mesin partai dalam perencanaan strategis untuk memenangkan pilkada berdasarkan kekuatan mesin partai yang menyatu dengan rakyat itu terus dilakukan,” kata pria kelahiran Yogyakarta itu. (ast/jpnn)
PDI Perjuangan tidak akan membiarkan pasangan calon yang sudah memperoleh dukungan beberapa partai pada Pilkada Jatim dan Sumut 2024 melawan kotak kosong
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Pakar Prediksi Putaran Kedua Pilgub Jakarta Bakal Sengit
- Pramono Mendeklarasikan Kemenangan, Tim RIDO Bilang Tak Resmi
- ASR-Hugua Unggul di Pilgub Sultra versi Quick Count Charta Politika
- Tim 08 Prabowo Potong 57 Ekor Ayam Putih untuk Syukuran Kemenangan Andra - Dimyati Versi Hasil Hitung Cepat
- Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
- Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo