Hasto Ungkit Kedaulatan Pangan Menjadi Jati Diri PDIP di Rakernas
Jumat, 29 September 2023 – 12:53 WIB
Selain Hasto, Ketua DPP PDIP Djarot Syaiful Hidayat, Wiryanti Sukamdani, I Made Urip, Nusyirwan Soejono, dan Yasonna Laoly juga hadir di lokasi.
Djarot dalam pembekalan ke kader pas Rakernas IV meminta semua anggota legislatif turun ke bawah untuk bergerak bersama rakyat seperti perintah Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri.
“Mari bergerak untuk memenangkan Pemilu 2024, untuk pemenangan PDI Perjuangan dan Ganjar Pranowo,” kata dia. (ast/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengingatkan tentang pentingnya pangan sebagai jati diri partai berlambang banteng moncong putih.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Tepis Isu Negatif, Cawalkot Bekasi Tri Adhianto Berkomitmen Birokrasi Bebas Korupsi
- Cerita Risma soal Penutupan Dolly hingga Ungkap Silsilah Keluarganya
- Megawati Merasakan Getaran Kasih Risma yang Bisa Mengubah Jawa Timur
- Soal Debat Cagub Jatim, Hasto: Bu Risma Menampilkan Kepemimpinan Berakar Prestasi
- Perkuat Risma-Hans, Hasto Konsolidasikan Gerakan di Bondowoso-Situbondo-Banyuwangi
- Soal Jet Pribadi Kaesang, Hasto: Ada Pihak yang Coba Mengendalikan KPK