Hat-trick Wanggai Bawa Persipura Bekuk Persiram 3-0
Minggu, 07 Juli 2013 – 17:29 WIB

Hat-trick Wanggai Bawa Persipura Bekuk Persiram 3-0
JAYAPURA - Persipura Jayapura makin dekat dengan titel juara Indonesia Super League (ISL) musim ini. Terakhir, tim "Mutiara Hitam" itu membekuk Persiram Raja Ampat dengan skor 3-0 di Stadion Mandala Jayapura, Minggu (7/7). Di menit-menit akhir babak pertama serangan Persipura mengendur setelah Boaz Solossa harus keluar lapangan karena mengalami cedera. Boaz kemudian diganti oleh Ricky Kayame.
Persipura harus berterimakasih kepada strikernya, Patrich Wanggai yang menciptakan hat-trick di pertandingan ini.
Gol pertama Patrich tercipta di menit ke 24. Pemain yang juga pernah menjebol gawang Inter Milan itu menyelesaikan umpan manis dari kapten Boaz Solossa.
Baca Juga:
JAYAPURA - Persipura Jayapura makin dekat dengan titel juara Indonesia Super League (ISL) musim ini. Terakhir, tim "Mutiara Hitam" itu
BERITA TERKAIT
- Perempat Final Liga Champions: Spanyol, Inggris, dan Jerman Terbanyak
- Resmi, 2 Pemain Persib Bandung Dipanggil Timnas
- Atletico Madrid vs Real Madrid: Gol Penalti Alvarez Dianulir, Los Blancos ke 8 Besar
- Patrick Kluivert: Masa-masa yang Menyenangkan di Depan Mata
- SM dan Pacific Berjaya, Begini Klasemen Sementara IBL 2025
- 10 Wakil Indonesia Tembus 16 Besar All England 2025