Hati-Hati Beli Rumah Syariah, Jangan Sampai Seperti Ini
Sabtu, 04 November 2017 – 19:41 WIB

Ilustrasi perumahan. Foto: Toni Suhartono/Indopos/JPNN
Ironisnya, PT Arm Cipta Mulia dan Aria saling melempar tanggung jawab terkait status perumahan tersebut.
"Klien kami sudah berupaya menghubungi pihak mereka namun tidak pernah mendapat jawaban. Aria Durman ini selalu berdalih telah menjual keseluruhan sahamnya di PT Arm Cipta Mulia dari pengurus lama ke pengurus baru," kata dia.
Oleh karena itu, Andi pun melaporkan kasus penipuan yang merugikan konsumen senilau Rp 4,7 miliar itu ke Bareskrim Polri pada Rabu (1/11).
Laporan terdaftar dengan nomor LP/1146/XI/Bareskrim.
"Sejumlah barang bukti berupa bukti pembayaran dan surat Peran Pengikatan Jual Beli sudah diberikan," tandas dia. (tan/jpnn)
Bareskrim Polri diminta mengusut kasus penipuan yang melibatkan developer perumahan PT Arm Cipta Mulia dan pihak pemasaran bernama Aria Durman.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Komplotan Diduga Komunitas LGBT Beraksi di Pekanbaru, Jerat Korban Lewat Aplikasi Kencan
- Waspadai Penipuan Modus Online Shop Fiktif & Petugas Bea Cukai Gadungan, Ingat 3 Hal Ini
- Selebgram Asal Bekasi Ini Diduga Terlibat Investasi Bodong
- Jadi Korban Hipnotis, Maria Magdalena Kehilangan Emas Rp 15 Juta
- Ratusan Orang Jadi Korban Penipuan Modus Arisan Investasi di Bekasi, Kerugian Miliaran Rupiah
- Polisi Tangkap Pelaku Penipuan, Modus Kerja sama Buka Kebun Semangka