Hati-Hati Debt Collector Ngawur! Asal Perusahaan tak Jelas
Mereka dilengkapi data yang diberikan berbagai pihak leasing.
''Mereka harus hafal pelat nomor kendaraan yang dianggap bermasalah,'' tutur Shinto.
Ketika bertemu kendaraan yang diincar, mereka langsung mencegat dan mengambilnya secara paksa. Caranya cenderung ngawur.
''Mereka tak segan menggunakan kekerasan dan kata kasar saat beraksi,'' jelasnya.
Kini polisi mendalami latar belakang PT JGO Sukses Bersama.
Berdasar data awal, proses rekrutmen pegawai di perusahaan tersebut terbilang mencurigakan.
Mekanismenya terkesan asal-asalan. Bahkan, setelah dibawa ke safe house, belum diketahui apakah motor tersebut disetorkan ke tempat leasing atau tidak.
Karena itu, pola kerja sama antara pihak leasing dan debt collector akan didalami. (aji/c15/fal/flo/jpnn)
SURABAYA - Polrestabes Surabaya menangkap tujuh penagih utang (debt collector) yang bertindak sewenang-wenang. Izin perusahaan tempat mereka bekerja
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Prahara Rumah Tangga Berujung Petaka, CH Lukai Istri dengan Parang Agar Terlihat Jelek
- Tragis! Ibu dan Anak di Surabaya Tewas Gegara Warisan, Kejadiannya Mengerikan
- Video Narapidana di OI Diduga Berpesta Narkoba di Sel Viral, Ini Kata Kadivpas
- Bea Cukai dan Polri Gagalkan Penyelundupan Narkotika di Bengkalis
- Bea Cukai Musnahkan BKC Ilegal Senilai Rp 52,1 Miliar di Tangerang
- Tim Rimau Polsek Tanjung Batu Tangkap Pencuri Kabel Underground