Hati-hati, Lebaran Tahun Lalu 908 Orang Tewas di Jalan
Polri Imbau Pemudik Tak Gunakan Sepeda Motor
Rabu, 17 Juli 2013 – 19:26 WIB
JAKARTA - Kepolisian Republik Indonesia tak henti-hentinya mengimbau pemudik lebaran tidak menggunakan sepeda motor untuk pulang kampung. Hal ini disebabkan tingginya angka kecelakaan lalu lintas yang melibatkan moda transportasi roda dua itu. Agus juga menerangkan berdasarkan catatan Kepolisian, angka kecelakaan lalu lintas terus meningkat tiap tahunnya. Kecelakaan tersebut didominasi oleh pengguna sepeda motor.
Kepala Bagian Penerangan Umum Divisi Humas Polri Kombes Pol Agus Rianto mengatakan, pada momen lebaran Idul Fitri 2012 lalu, angka lakalantas yang melibatkan sepeda motor cukup tinggi.
"Pemudik yang berniat pakai kendaraan roda dua mohon dipertimbangkan kembali," pesan Agus Rianto di Jakarta, Rabu (17/7).
Baca Juga:
JAKARTA - Kepolisian Republik Indonesia tak henti-hentinya mengimbau pemudik lebaran tidak menggunakan sepeda motor untuk pulang kampung. Hal ini
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Ide Terobosan Baru soal Seleksi PPPK, Hapuskan Diskriminasi di UU ASN, 90 Ribu Honorer Bakal Menggugat
- Seluruh Honorer Pelamar Seleksi Tahap 2 jadi PPPK Paruh Waktu, Waduh
- Sudah Ada Kepastian Besaran Gaji PPPK Paruh Waktu, Tanpa Tunjangan
- Pernyataan Terbaru Kepala BKN soal PPPK 2024 Tahap 2, Pakai Kata Tolong
- Asrorun Niam Apresiasi Kecepatan Prabowo dalam Realisasi Program Makan Bergizi Gratis
- Le Minerale Tanam Ratusan Ribu Pohon yang Tersebar di Berbagai Wilayah Indonesia