Hati-Hati Para Bandar... Pulau untuk Penjara Kalian Mulai Disurvei
Kamis, 24 September 2015 – 11:37 WIB
JAKARTA - Wacana pembangunan lembaga pemasyarakatan di pulau terpencil untuk narapidana bandar narkoba terus menggelinding.
"Ada beberapa tempat yang sekarang sedang disurvei oleh Menkumham. Tempat-tempat itu yg nantinya akan digunakan oleh para narapidana narkoba," kata Buwas disela-sela Salat Idul Adha di Lapangan Bhayangka di Jakarta Selatan, Kamis (23/9).
Dia menegaskan, pulau yang disurvei itu termasuk di Papua dan di beberapa wilayah lainnya. "Beberapa pulau sedang disurvei termasuk yang ada di Papua dan beberapa wilayah," paparnya.
Baca Juga:
Soal nantinya dimana akan dibangun, Buwas mengatakan, itu kewenangan Kemenkumham. Sebagai Kepala BNN, Buwas hanya menyampaikan ide atau gagasan. "Kita lihat saja nanti perkembangannya," kata mantan Kepala Badan Reserse Kriminal Polri itu. (boy/jpnn)
JAKARTA - Wacana pembangunan lembaga pemasyarakatan di pulau terpencil untuk narapidana bandar narkoba terus menggelinding. Kepala Badan Narkotika
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- AHF Indonesia Dorong Peran Asia dalam WHO Pandemic Agreement
- Prabowo Larang Menteri Sampaikan Hal Rawan Lewat Telepon, Ini Sebabnya
- Komnas HAM Ungkap Aktor Pembubaran Diskusi FTA di Kemang, Oh Si Rambut Kuncir
- Polisi Tangkap 2 Tersangka Kasus Suap Pembangunan TPT Bronjong Dinas LH Cilegon
- Soal Label BPA, Asosiasi Depot Air Minum Minta Semua Pihak Bersaing Secara Sehat
- Kapolri & Menteri ATR Sepakat Kerja Sama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi