Hati-hati! Pemerasan Bitcoin Mall Alam Sutera Modus Baru di Indonesia
Jumat, 30 Oktober 2015 – 09:48 WIB

Ilustrasi. Foto: AFP
Pratama jug meminta Kemenkominfo melakukan pemblokiran pada video-video yang menyajikan tutorial membuat bom. Menurutnya hal ini harus segera dilakukan agar tindakan serupa bisa dicegah. “Pemboman dulu identik dengan tindakan kelompok tertentu. Namun dengan peristiwa bom Alam Sutra, kita jadi tahu motif pelaku peledakan juga bisa karena uang," katanya.
Menurutnya, ini lebih berbahaya karena motif ini cenderung bisa ditiru oleh orang lain, terutama dalam situasi ekonomi sulit seperti saat ini. (boy/jpnn)
JAKARTA - Modus pemerasan menggunakan bitcoin yang diterapkan pelaku pengebom Mall Alam Sutera, Leopard Wisnu Kumala, merupakan sesuatu yang baru
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polres Kuansing Musnahkan 10 Dompeng PETI di Cerenti
- Mayat dalam Karung di Tangerang, Identitas Korban Terkuak
- Cabuli Murid, Pelatih Karate Terancam Denda 900 Gram Emas
- Aksi Oknum Lurah Mencuri HP Warga Terekam CCTV, Alamak
- Abu Rizal Dihajar, Videonya Viral
- Polisi Gerebek Indekos di Koja Jakarta Utara, Ini Hasilnya