Hatta Rajasa Writting Competition Berhadiah Beasiswa
Senin, 21 Mei 2012 – 22:40 WIB
JAKARTA – Menteri Koordinator Perekonomian yang juga Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Hatta Rajasa menunjukkan komitmennya terhadap pembangunan Sumber Daya Manusia (SDM). Kali ini dengan membagikan beasiswa kepada siswa SMU/SMK dan mahasiswa. Namun, untuk meraih beasiswa tersebut, para siswa dan mahasiswa diharuskan mengikuti Hatta Rajasa Writting Competition (HRWC) 2012. “Perlu optimisme dan semangat kreatif dari kaum muda agar masa depan bangsa ini menjadi lebih cerah,” ujar Zaenal, dalam siaran persnya, Senin (21/5).
Penulis yang artikelnya memenuhi syarat tema dan ketentuan yang ditetapkan Pusat Studi Harapan Rakyat (PSHR) sebagai penyelenggara akan mendapatkan beasiswa yang nilainya mencapai puluhan juta rupiah.
Baca Juga:
Zaenal Arifin dari PSHR menyatakan, tujuan diselenggarakan HRWC untuk membangun budaya optimis di kalangan generasi muda agar setiap masalah tak selalu dianggap sebagai bencana yang seolah tanpa solusi.
Baca Juga:
JAKARTA – Menteri Koordinator Perekonomian yang juga Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Hatta Rajasa menunjukkan komitmennya terhadap
BERITA TERKAIT
- Mitigasi Inklusif Kolaboratif Organisasi Jadi Model Ideal Hadapi Bencana Nonalam Pandemi
- Santri Disabilitas di Bandung Terima Beasiswa Pendidikan Khusus
- Kuliah Tamu di BINUS University, Dosen FISIP UPNVJ Bicara soal Netnografi
- Siap-siap! Sumbangsih Cup 2025 Segera Digelar, Dijamin Seru dan Meriah
- Unika Atma Jaya Resmikan School of Bioscience, Technology, and Innovation
- Sandang Gelar LL.M dari Kampus Top, Fidela Gracia: Terima Kasih President University