Hatton Gantung Sarung Tinju
Sabtu, 09 Juli 2011 – 16:32 WIB

Hatton Gantung Sarung Tinju
Dari total 47 pertarungan yang dilakukannya, Hatton mederita dua kekalahan. Dua-duanya didapat dari petinju terhebat di masanya. Pada Desember 2007, dia kalah TKO pada ronde kesepuluh dari Floyd Mayweather Jr dan dari Pacman.
Akhir perjalanan Hatton di ring profesional berlangsung kurang nyaman. Keinginannya untuk kembali ke ring terbentur pencabutan hak bertanding. Pada September 2010, hak bertarungnya dicabut akibat penggunaan kokain yang dibongkar sebuah surat kabar.
Namun, kesibukan Hatton tetap tak jauh dari tinju. Dia mencoba berkarir sebagai promotor untuk adik kandungnya Matthew Hatton. Maret lalu, Matthew gagal meraih gelar juara dunia kelas menengah ringan menyusul kekalahan dari petinju Meksiko, Saul Alvarez. (ady)
LONDON - Keputuan besar dibuat mantan juara dunia tinju asal Inggris Ricky Hatton. Setelah dua tahun berlalu tanpa melakoni pertarungan, mantan pemilik
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025