Hattrick Tumbang, Manajemen Digoyang
Sabtu, 02 Maret 2013 – 07:58 WIB

Hattrick Tumbang, Manajemen Digoyang
GRESIK - Pemecatan Suharno dari kursi kepelatihan ternyata tidak berdampak lebih baik bagi Persegres Gresik. Alih-alih permainannya membaik, Persegres lagi-lagi malu di kandang sendiri usai ditumbangkan Sriwijaya FC dengan skor tipis 3-4 pada laga lanjutan Indonesia Super League (ISL) di Stadion Petrokimia Gresik, kemarin (1/3). Hat-trick kekalahan di kandang ini sekaligus semakin menjauhkan klub berjuluk Laskar Joko Samudro itu dari posisi lima besar klasemen sementara ISL. Persegres melorot ke urutan ke-7. Selain itu, usai laga, Ultras -sebutan kelompok pendukung Persegres - pun langsung menggoyang manajemen.
Tantan menjadi mimpi buruk Persegres dengan hat-trick-nya masing-masing di menit ke-32, 54 dan 66. Satu gol Laskar wong Kito - julukan Sriwijaya FC - sisanya dicetak dari titik putih oleh Hilton Moreira pada menit ke-79.
Baca Juga:
Sedangkan tiga gol Persegres diciptakan dari kaki Riski Novriansyah menit ke-9, David Faristian menit ke-76 dan penalti Shohei Matsunaga semenit jelang lga usai.
Baca Juga:
GRESIK - Pemecatan Suharno dari kursi kepelatihan ternyata tidak berdampak lebih baik bagi Persegres Gresik. Alih-alih permainannya membaik, Persegres
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025