Haus Kemenangan
Jumat, 13 Januari 2012 – 09:24 WIB
Erenst Pahelerang membeberkan, untuk pengganti Ngon A Djam, pihaknya punya beberapa pilihan seperti Allan Aronggear dan Lukas Rumkabu. "Yang pasti kami minta anak-anak tidak mengangap remeh lawan, apalagi Arema yang datang ke Jayapura tentunya berharap meraih poin," tegasnya.
Baca Juga:
Tim kebanggan masyarakat Kabupaten Jayapura ini tak mengambil "jatah" uji coba lapangan di Stadion Mandala, seperti halnya Persipura dan tim-tim lainnya yang aklan bertanding keesokan harinya.
Apakah ini pertanda Persidafon semakin percaya diri melawan Arema, sekretaris tim Michel Wutoy mengungkapkan timnya sengaja tak uji coba di Mandala karena masih focus persiapan untuk melawan Arema di Mandala. "Kami tak mengambil jatah yang disediakan panitia, karena kami fokus dengan laga ini," tegasnya.
Sementara itu asisten pelatih Arema Joko Susilo menegaskan tak ada cara lain kecuali bermain menyerang dan menekan tim tuan rumah, dia menegaskan Arema Indonesia tidak akan bermain dengan pola defensif.
SENTANI- Dua laga home, Persidafon Dafonsoro hanya bisa meraih hasil seri. Nah, kesempatan untuk meraih hasil maksimal terbuka lebar ketika tim berjuluk
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit