Hayden Merasa Tak Spektakuler
Sabtu, 15 Juni 2013 – 13:40 WIB

Hayden Merasa Tak Spektakuler
“Sekali saja ban bermasalah, kami juga akan bermasalah. Kami memiliki dua jenis ban yang bisa dipilih. Ini memang tidak sama dengan masa lalu di mana kita bisa memiliki pilihan lima atau enam ban,” tambah Hayden.
Baca Juga:
Nah, dengan performa di sesi latihan tersebut, Hayden tak berani untuk sesumbar lebih banyak. Menurutnya, misi untuk melaju ke podium juara di Barcelona tidak akan berjalan dengan mudah.
“Mungkin hasil ini akan membawa kami ke lima besar,” tegas Hayden. (jos/jpnn)
BARCELONA - Nicky Hayden benar-benar menerima efek dari performa motor Desmosedici yang menjadi tunggangannya. Dalam sesi free practice, Jumat (14/6),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior