Hayden Tak Senang Performa Motor
Sabtu, 08 Juni 2013 – 19:34 WIB

Nicky Hayden. Getty Images
Karena itu, Hayden meminta tim mekanik agar lebih bekerja keras untuk mendapatkan setingan motor yang jauh lebih baik. Itu adalah sebuah keharusan. Sebab, jika tidak, Ducati bakal semakin jauh tertinggal dari tim lain.
“Kami berharap, hal ini bisa menjadi perhatian bagi tim mekanik untuk belajar lagi. Namun, saya yakin semua pihak sudah bekerja keras,” tegas Hayden.
Selain Hayden, Ducati juga memiliki Andrea Dovizioso. Namun, sama seperti Hayden, Dovizioso juga belum bisa menunjukkan performa impresif di awal musim. Dovizioso saat ini masih nangkring di posisi kelima klasemen sementara dengan koleksi 50 poin. (jos/jpnn)
MILAN - Nicky Hayden belum juga mendapatkan hasil memuaskan dalam lima seri awal MotoGP musim ini. Pebalap Ducati tersebut masih nangkring di urutan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs