Hayden Terancam Kutukan Ducati
Senin, 09 Februari 2009 – 07:17 WIB

Nicky Hayden saat uji coba perdana di Sirkuit Sepang, Kuala Lumpur,Malaysia. Foto: REUTERS
TIM-tim MotoGP baru menyelesaikan uji coba perdana 2009 di Sirkuit Sepang, Malaysia. Beberapa unggulan masih tersenyum. Tapi, ada beberapa yang mulai berkeringat dingin.
Uji coba MotoGP di Sepang, Kamis hingga Sabtu lalu (5-7 Februari) sangatlah penting. Uji coba itulah alat pengukur pertama peta kekuatan musim 2009, yang dimulai April nanti di Qatar. Tidak ada kejutan di sini, tak perlu pembahasan lebih dalam.
Ulasan Azrul Ananda
Uji coba MotoGP di Sepang, Kamis hingga Sabtu lalu (5-7 Februari) sangatlah penting. Uji coba itulah alat pengukur pertama peta kekuatan musim 2009, yang dimulai April nanti di Qatar.
Baca Juga:
Setelah tiga hari, beberapa unggulan masih tampil sesuai prediksi. Meski berkutat dengan kondisi fisik yang tidak prima, Casey Stoner (Ducati Marlboro) dan Valentino Rossi (Fiat Yamaha) secara konsisten berada di barisan teratas daftar catatan waktu. Selalu ada di tiga besar.
Baca Juga:
TIM-tim MotoGP baru menyelesaikan uji coba perdana 2009 di Sirkuit Sepang, Malaysia. Beberapa unggulan masih tersenyum. Tapi, ada beberapa yang mulai
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025