Hayono: Pemenang Konvensi Demokrat Belum Tentu jadi Capres
Kamis, 01 Mei 2014 – 16:17 WIB
Menurut Hayono, sampai saat ini komunikasi politik jelang pilpres masih cukup cair sehingga pihaknya belum memutuskan untuk berkoalisi.
Yang jelas, kata Hayono, PD akan menjalin koalisi dengan partai yang memiliki pltaform dan visi misi yang sama. "Kondisi menjelang Pilpres masih sangat cair," katanya.
Dia pun menambahkan koalisi partai bukan soal posisi capres-cawapres. Melainkan, kata dia, program Partai Demokrat dan partai koalisi bisa sejalan di pemerintahan nanti.
"Untuk mendukung capres dari partai lain, kita ingin melihat program Partai Demokrat itu bisa dijalankan partai koalisi," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Anggota Dewan Pembina Partai Demokrat Hayono Isman menegaskan, bahwa pemenang konvensi calon presiden PD belum tentu akan diusung sebagai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Wilayah Ini Wajib Waspada karena Efek Erupsi Gunung Semeru
- Jasa Raharja & Korlantas Polri Survei Kesiapan Pengamanan Nataru
- 3 Siswa SMKN 4 Semarang yang Ditembak Polisi Itu Anak Saleh, Remaja Masjid, dan Paskibraka
- 6 Penasaran soal Gaji Guru Honorer Naik Rp2 Juta, PNS & PPPK 100% Gapok
- Dukung Deklarasi Bersama Istiqlal, UID Serukan Tri Hita Karana Universal
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Sudah dapat Pembekalan Kepegawaian, Jangan Lupa Cetak Kartu Seleksi PPPK