Heat Cari Satu Victory Lagi
Jumat, 31 Mei 2013 – 10:52 WIB

Heat Cari Satu Victory Lagi
Mereka langsung tancap gas dengan mencetak 30 poin. Sementara Pacers hanya sanggup menceploskan 13 angka. Kekalahan Heat di kuarter keempat dengan skor 20-22 pun tak memengaruhi kemenangan mereka.
Baca Juga:
LeBron menjadi actor kemenangan Heat setelah sukses menceploskan 30 poin. Udonis Haslem pun tak kalah cemerlang dengan menjaringkan 16 poin. Dengan kemenangan tersebut, Heat hanya membutuhkan satu victory lagi untuk menantang San Antonio Spurs di partai pemungkas. Laga keenam akan digeber di kandang Heat. (jos/jpnn)
MIAMI - Juara bertahan Miami Heat tak mengulangi kesalahan yang sama ketika melakoni laga kelima final wilayah timur NBA musim ini. LeBron James
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United