Heat ke Final Timur
Big Two Jawab Keraguan
Sabtu, 26 Mei 2012 – 15:22 WIB

Heat ke Final Timur
Tujuh hari sebelum kembali ke Indianapolis, Wade dkk diramalkan mendapatkan kesulitan besar setelah ketinggalan 1-2. Penyebabnya kekalahan telak 75-94 saat berlaga di Indianapolis. Apalagi, setelah itu, Pacers punya keuntungan melakukan dua kali laga home.
Baca Juga:
Sayang, kesempatan besar itu dibuang Pacers. Dua laga home malah jadi milik Heat. Big Two Heat mulai berbicara, karena Big Three kehilangan satu pemainnya memasuki game 4. Sebab, Chris Bosh harus absen karena mengalami cedera otot perut.
Kehilangan satu pilar bukannya melemahkan Heat. James dan Wade mengambil tanggung jawab besar yang ditinggalkan Bosh. Buktinya tersaji langsung dalam perolehan poin dan rebound. Dalam tiga laga terakhir, James menciptakan 98 poin, 34 rebound dan 24 assist, sementara Wade mengumpulkan 99 poin, 22 rebound dan 11 assist.
"Kami paham bahwa ketika Chris tak bersama, kami harus menunjukkan peningkatan penampilan. Tim melihat kami untuk mendapatkan pemimpin," lanjut Wade.
INDIANAPOLIS - Indiana Pacers tak mampu memanfaatkan kesempatan memperpanjang napas sekaligus memberikan tekanan pada Miami Heat. Saat Heat
BERITA TERKAIT
- Pengabdian 10 Tahun Kevin de Bruyne di Manchester City Berakhir
- Ternyata Begini Kondisi Marc Marquez Setelah Gagal Finis di Race MotoGP Amerika
- Megawati Cetak 40 Poin, Red Sparks Memperkecil Kedudukan Lawan Pink Spiders
- Adam Alis Bocorkan Kekuatan Mantan Menjelang Borneo FC vs Persib
- Augusto Fernandez Sangat Bersemangat Kembali ke MotoGP Qatar
- 2 Kelebihan Timnas U-17 Indonesia di Mata Korea