Heboh, Banyak Biji Emas di Desa Ujanmas
Rabu, 09 November 2011 – 13:29 WIB

Heboh, Banyak Biji Emas di Desa Ujanmas
Untuk menggali bijian emas di Sungai Are, lanjutnya, cukup menggunakan dulang (alat pengayak emas), skop tanah dan tembilang untuk menggali dasar sungai. "Biasanya butuh kedalaman 1 sampai 2 meter hingga batu napal baru bertemu dengan bijian emas yang terkandung didasar sungai," ujarnya.
Untuk menjual hasil dulangan ini, lanjutnya, tak sulit. "Hampir setiap warung manisan di Desa Ujanmas mau membeli bijian emas meskipun dalam jumlah kecil, bahkan pengumpul biji emas sering datang ke lokasi pencarian emas," katanya. (mg32)
MUARADUA - Sungai Are di Desa Ujanmas, Kecamatan Sungai Are OKU Selatan, yang biasanya sepi dan hanya menjadi lokasi pemadian warga,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia