Heboh Gosip Ayu Ting Ting Dilamar Anggota TNI, Ivan Gunawan Ucapkan Selamat

Heboh Gosip Ayu Ting Ting Dilamar Anggota TNI, Ivan Gunawan Ucapkan Selamat
Ivan Gunawan dan Ayu Ting Ting. Foto: Instagram/ivan_gunawan

"Enggak, ramai banget (gosip), orang ibu itu kondangan, jadi heboh," kata Umi Kalsum kepada awak media.

Dia pun mengaku heran gosip lamaran ramai diperbincangkan, padahal Ayu Ting Ting belum memiliki rencana menikah dalam waktu dekat.

Sebagai orang tua, Umi Kalsum hanya bisa mendoakan yang terbaik untuk kebahagiaan Ayu Ting Ting. (jlo/jpnn)

Ivan Gunawan ternyata sudah mendengar kabar Ayu Ting Ting dilamar oleh anggota TNI.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News