Heboh Kabar Tuyul Curi Uang Ratusan Ribu di Celengan Warga
Kamis, 11 Januari 2018 – 14:58 WIB
“Ketika kami buka bersama, suami saya kaget. Mertua saya juga heran karena juga ikut menyisihkan sebagian rezekinya untuk cucunya (anak saya),” ujar mantan bidan itu.
Warga lainnya, Haris Nasugianto, juga mengaku uangnya di celengan hilang.
Selama ini, Haris bersama istrinya, Anya, memang sudah terbiasa menabung di celengan.
“Karena banyak yang posting celengan ilang isinya, eh, si kakak kasih tahu juga. Akhirnya celengan dibuka dan ternyata benaran uangnya kurang. Padahal, celengannya sudah full banget, sudah nggak bisa dimasukin,” ujar Haris.
Di sisi lain, Anya tidak yakin uang di celengannya diambil oleh orang lain.
“Namun, juga tidak bisa disimpulkan itu tuyul. Nanti tuyulnya marah,” kata Anya. (nas/jpg/jpc/jpnn)
Warga Bontang, Kalimantan Timur, sedang dihebohkan dengan isu tuyul mencuri uang di celengan. Kabar itu langsung viral di Facebook.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Begini Modus Sindikat Jual Beli Bayi Lewat Facebook
- Cabup Empat Lawang Joncik Muhammad Diisukan Meninggal, Teman & Keluarga Menangis
- Soal Video Bantuan Rp 1,5 Miliar untuk Pekerja Migran Indonesia, BP2MI Tegaskan Itu Hoaks
- AHY Serahkan SK kepada Jagoan Demokrat di Kutim & Bontang, Irwan: Mari Berjuang
- Penuhi Kebutuhan Content Creator, Yamaha Luncurkan Produk Baru
- Alasan Meta Melonggarkan Akses Donald Trump di Facebook dan Instagram, Ternyata!