Heboh, Kuning Telur Berlafaz Allah
Senin, 07 Mei 2012 – 12:48 WIB
“Apa pun, bila Allah berkehendak, dapat terjadi. Ya seperti ini,” tutur Alek, salah seorang warga.
Baca Juga:
Terpisah H Syahrul, tokoh agama di daerah itu ketika dimintai komentar terkait penemuan kuning telur berlafaz Allah menuturkan, kejadian itu merupakan tanda-tanda yang ditunjukkan kepada manusia, bahwa kebesaran Allah yang muncul di dunia.
Dia menambahkan, sebagai umat Muslim, hendaknya semakin banyak beribadah dan bertobat serta menjauhi perbuatan keji dan mungkar. (sus)
KISARAN-Warga Jalan Panglima Polem Kelurahan Tegal Sari, Kisaran heboh, Sabtu (5/5) pagi. Kehebohan terjadi setelah Nurhayati (40) pemilik warung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Macet Total, Ternyata Ini Penyebabnya
- Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
- Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas
- Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut