Heboh Pejabat Bapenda Kota Semarang Hilang Misterius, AKBP Donny Sardo Berkata
Kamis, 01 September 2022 – 22:22 WIB

Paulus Iwan Boedi Prasetjo (51), PNS Bapenda Kota Semarang dikabarkan hilang sejak Rabu (24/8) lalu. FOTO: Dokumen keluarga.
Menurut keluarga, pegawai Bapenda itu terakhir terpantau di simpang tiga Akademi Kepolisian (Akpol) Semarang.
"Masih kami maksimalkan bantu pencarian," ujar perwira menengah Polri itu.
Sebelumnya, pihak keluarga juga berusaha membagikan informasi hilangnya pegawai Bapenda itu melalui media sosial.
"Sampai sekarang, kakak saya belum ketemu," tutur Yosef Prastowo (41), adik ipar Iwan kepada JPNN.com Jateng, kemarin. (mcr5/jpnn)
AKBP Donny Sardo berkata begini soal heboh pejabat Bapenda Kota Semarang hilang misterius sejak Rabu (24/8) lalu. Ada titik terang?
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Cari Remaja Hilang di Hutan Jambi, Tim SAR Gunakan Drone Thermal
- 2 Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Parangtritis, 1 Masih Hilang
- Hilang 5 Hari di Sungai, Ibu Ini Ditemukan Selamat
- Pemancing Jatuh dari Speedboat di Kepri Belum Ditemukan, SAR Lanjutkan Pencarian
- Rama Yani binti Ramli Dilaporkan Hilang di Kawasan Sungai Muar Mukomuko
- Polisi Cari Warga Hilang di Kawasan Sungai Muar Mukomuko