Heboh Penemuan 3 Mayat Satu Keluarga di Magelang, Ini Kata Polisi
Senin, 28 November 2022 – 20:49 WIB
"Dugaan awal korban meninggal karena keracunan. Keracunan zat kimia atau lainnya, masih didalami, menunggu hasil autopsi,” lanjut AKBP Sajarod.
Konon ketiga korban ditemukan di kamar mandi yang berbeda-beda di dalam rumah korban.
Tempat kejadian perkara (TKP ) penemuan mayat satu keluarga itu berada di Dusun Prajenan, Desa Mertoyudan itu pun masih dipasang garis polisi.
Setelah dari rumah sakit, jenazah para korban rencananya langsung dibawa menuju masjid di lingkungan setempat untuk disalatkan dan dimakamkan di Sasonoloyo Prajekan. (antara/jpnn)
Warga Desa Mertoyudan dihebohkan penemuan 3 mayat satu keluarga dalam sebuah rumah. Polisi langsung bergerak ke lokasi.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Dijaga Ketat Ratusan Polisi, Pilkada Rohil Berjalan Aman dan Kondusif
- 5 Berita Terpopuler: Kenaikan Gaji Guru Honorer Bikin Penasaran, PNS dan PPPK Makin Makmur, Kontroversi Muncul
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Menteri HAM Bereaksi Begini
- Warga Angkatan 45 Geger, Romiah dan Bobi Mengaku Tidak Kenal