Heboh Penipuan Umrah di Cianjur, Modus Pelaku Tak Disangka
Selasa, 16 Januari 2024 – 08:47 WIB

Korban penipuan perjalanan umrah di Cianjur, Jawa Barat, melaporkan pelaku M warga Kecamatan Cikadu ke Polres Cianjur, Senin (15/1/2024).(ANTARA/Ahmad Fikri)
"Korban penipuan sebanyak 28 orang koordinator dengan jumlah calon jamaah lebih dari 400 orang, sebagian besar warga tidak mampu yang menabung uang dari hasil keringat mereka untuk bisa berangkat ka tanah suci, sehingga kami berharap polisi segera menangkap pelaku," ucapnya.(ant/jpnn.com)
Polisi tengah mengusut kasus penipuan umrah di Cianjur, Jawa Barat oleh pelaku M dengan korban diperkirakan lebih 400 orang. Begini modusnya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Gunung Gede dalam Pengawasan BPBD Cianjur, Ada Apa?
- Komplotan Diduga Komunitas LGBT Beraksi di Pekanbaru, Jerat Korban Lewat Aplikasi Kencan
- Waspadai Penipuan Modus Online Shop Fiktif & Petugas Bea Cukai Gadungan, Ingat 3 Hal Ini
- Selebgram Asal Bekasi Ini Diduga Terlibat Investasi Bodong
- Sempat Tabrak Fortuner, Xenia Bermuatan Jeriken Pertalite Ditinggal Kabur Sopirnya
- Bea Cukai Imbau Masyarakat Hindari Jasa Unlock IMEI, Berbahaya