Heboh Potongan Kalimat Presiden Jokowi Soal Gunung Agung

Heboh Potongan Kalimat Presiden Jokowi Soal Gunung Agung
Gunung Agung mengeluarkan asap berwarna merah saat diabadikan dari Pantai Amed, Kamis dini hari lalu. Miftahuddin Halim/Radar Bali/JPNN.com

Termasuk situs resmi Korpri yang awalnya membuat judul, ''Presiden: Letusan Gunung Agung Bisa Jadi Atraksi Wisata Tambahan''.

Namun, judul itu telah diganti menjadi, ''Presiden: Manajemen Bencana Gunung Berapi Sudah Berjalan dengan Baik''.

Memang ada sejumlah turis asing yang menikmati fenomena alam erupsi Gunung Merapi.

Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNBP) Sutopo Purwo Nugroho bahkan pernah mengunggah foto turis asing yang menikmati erupsi dari Bukit Pantai Amed, Karangasem.

''Mengagumi karya Ilahi. Turis asing melihat letusan Gunung Agung dari Amed. Tidak ada kepanikan karena memahami informasi gunung api dengan baik dan berada di tempat aman. Daerah yang berbahaya di Bali hanya di radius 8-10 km dari puncak kawah,'' tulis Sutopo dalam akun Twitter-nya: @Sutopo_BNPB. (gun/eko/c5/fat/jpnn)


Kalimat itu diucapkan bukan dalam kaitan untuk warga Bali yang kesusahan karena erupsi Gunung Merapi


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News