Heboh Proposal Damai dari Prabowo untuk Rusia-Ukraina, Reaksi Istana Tegas
Rabu, 07 Juni 2023 – 10:24 WIB
Nikolenko mengapresiasi perhatian atas upaya mengembalikan perdamaian ke Rusia. Akan tetapi, dia menyebut usulan tersebut "seperti menarik kesimpulan dari sejarahnya sendiri".
"Rusia harus mundur dari wilayah Ukraina, dan Ukraina berhak mengembalikan integritas wilayahnya sesuai dengan perbatasan yang diakui internasional. Tidak ada skenario alternatif," ujar Nikolenko.(antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Seskab Pramono Anung bereaksi atas proposal damai dari Menhan Prabowo Subianto untuk Rusia-Ukraina yang menuai polemik. Kalimatnya tegas.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Hasto Tuding Ara Main SARA soal Pramono-Rano Didukung Anies, Prabowo Pasti Tak Suka
- Tim Hukum RIDO Kecam Persekusi yang Dialami Sukarelawannya yang Pasang Stiker
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss