Heboh Video Aksi Santri Mengancam, KPAI Prihatin

Heboh Video Aksi Santri Mengancam, KPAI Prihatin
Heboh Video Aksi Santri Mengancam, KPAI Prihatin. Foto INT

"Aspirasi bisa diarahkan untuk disampaikan di forum anak atau dalam diskusi yang ramah anak, atau menyampaikan langsung ke DPRD atau Pemerintah Daerah. Itu kan bisa didengarkan pendapatnya," beber Rita.

Rita mengingatkan kasus serupa juga pernah terjadi belum lama ini. Yaitu, sebuah video anak-anak bernyanyi ‘bunuh si Ahok' saat pawai obor beberapa waktu lalu. "Ini sama. Kita berharap tidak terjadi lagi," tandasnya. (zul/rmol/jpnn)


Video aksi santri mengancam mengundang keprihatinan sejumlah kalangan. Tidak hanya sejumlah pihak di dunia pendidikan tapi penyesalan juga datang


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News