Heboh Wanita Berjilbab Mengumbar Aurat di TikTok, MUI Turun Tangan
Minggu, 29 Mei 2022 – 22:46 WIB
Dia pun mengingatkan masyarakat menjadikan masalah itu sebagai peringatan dan pembelajaran agar berhati-hati, serta bijak menggunakan media sosial.
"Khusus untuk Riski, ke depan dapat memperbaiki diri, dan bertaubat kepada Allah SWT," ujar Ustaz Salman.
Pertemuan mediasi antara Riski dengan MUI dan ormas Islam itu dihadiri Wakapolres Asahan Kompol Sri Juliani Siregar, Kasat Intelkam Polres Asahan AKP M Noor, Ketua MUI Salman Abdullah Tanjung, pihak Kemenag, dan Ormas Islam dari PP,HIMMAH, PMII, Al Washliyah, serta keluarga dari Riski Aulia Marpaung. (ant/fat/jpnn)
Polres Asahan memediasi MUI dan ormas Islam setempat dengan seorang wanita berjilbab yang bikin konten mengumbar aurat di TikTok.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- MUI Imbau Umat Islam Pilih Pemimpin yang Berintegritas, Tidak Terima Suap dan Politik Dinasti
- Viral Dugaan Politik Uang Rudi Seno di TikTok, Netizen Beri Komentar Beragam
- Grab Berkolaborasi dengan TikTok Hadirkan Program Seru di Jakarta
- Gerakan Boikot Jangan Dimanfaatkan untuk Persaingan Bisnis
- ByteDance Mengumumkan Pengguna TikTok Bisa Terintegrasi ke Lemon8
- Kiai Marsudi Sampaikan Orasi Ilmiah di UIN Saizu Purwokerto