Heli AS Jatuh
Selasa, 06 Agustus 2013 – 08:37 WIB

Heli AS Jatuh
Warga Okinawa terus menyerukan protes mereka soal dua hal. Pertama, keberadaan tentara AS. Kedua, kontroversi penempatan pesawat Osprey di pulau itu. Osprey adalah pesawat hybrid bertenaga baling. Pesawat tersebut bisa lepas landas secara vertikal layaknya helikopter. Mesin baling-balingnya juga bisa menghadap ke depan yang memungkinkan bisa terbang seperti pesawat dengan kecepatan jauh di atas rata-rata kemampuan helikopter.
Baca Juga:
Penduduk setempat telah bertahun-tahun bermasalah dengan keamanan. Selain itu, banyak oknum tentara AS yang dilaporkan sering berbuat onar. Pihak AS kerap meredam kemarahan warga. Caranya, seluruh sistem keamanan telah dipastikan untuk melindungi seluruh wilayah Okinawa. (AFP/cak/c14/dos)
TOKYO - Helikopter militer Amerika Serikat (AS) jatuh di dekat pangkalan militer di Okinawa, Jepang. Tidak ada korban jiwa, namun seorang kru dilarikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas