Hendak Buka Tempat Hiburan, Pengusaha Mati Kecelakaan
Sabtu, 01 April 2017 – 15:28 WIB
Apon menderita luka di pelipis mata sebelah kanan. Beberapa bagian tubuhnya juga terluka.
Sementara itu, Wilton mengalami luka serius dan akhirnya meninggal.
Warga yang mengetahui kecelakaan itu langsung membawa kedua korban ke RSUD Sekadau.
Keluarga dan rekan Wilton pun berdatangan.
Adi, salah seorang kerabat Wilton mengungkapkan, saat tabrakan terjadi, saudaranya itu masih bernapas.
“Dia pun dibawa menggunakan mobil bak terbuka ke arah Sekadau,” ucap Adi.
Dia menambahkan, warga sempat meminta pertolongan bidan setempat.
Namun, sang bidan menyarankan korban langsung dibawa ke RSUD.
Ruas jalan Jalan Sekadau-Sintang, Kabupaten Sintang memakan korban.
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Jasa Raharja Sampaikan Santunan kepada Korban Kecelakaan Beruntun di Semarang
- Kecelakaan di Tol Cipularang, Sopir Truk Trailer Tersangka
- 5 Berita Terpopuler: Arogansi Oknum Pengusaha Surabaya Luntur, Aksi Suruh Siswa Menggonggong Berujung Borgol
- Ivan yang Suruh Siswa Menggonggong Dapat Kejutan dari Tahanan Polrestabes Surabaya
- Arogansi Ivan Pengusaha yang Suruh Siswa Menggonggong Berujung Bui, Ini Pelajaran!