Hendak Kirim Puluhan Paket STB, Kurir Curiga, Isinya Ternyata
Minggu, 13 November 2022 – 13:27 WIB

Penampakan paket Set Top Box (STB) berisi sabun colek yang terjadi di wilayah Karang Bahagia, Kabupaten Bekasi, Jumat (11/11). Foto: Humas Polres Metro Bekasi
"Pelaku membuka toko belanja online dengan memakai akun 'nicsan coleksion' tetapi, akun tersebut sudah dihapus oleh pelaku karena pelaku menggunakan akun palsu, dan kini pihak kami sedang melakukan penyelidikan lebih lanjut," tambah Mustakim. (cr1/jpnn)
Seorang kurir ekspedisi membongkar kasus puluhan paket Set Top Box (STB) berisi sabun colek di wilayah Karang Bahagia, Kabupaten Bekasi, simak selengkapnya.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Diduga Salah Sasaran Tawuran, Kurir Disiram Air Keras di Cilandak
- Kurir Pengirim Paket Kepala Babi ke Kantor Tempo Diperiksa Polisi, Begini Hasilnya
- Fokus Lihat Peta Digital, Mobil Kurir Masuk ke Selokan, Lihat nih!
- Kick Avenue Gandeng TIKI sebagai Kurir Resmi
- Peringati HUT ke-79 RI, inDrive Beri Penghargaan Kepada Driver Kurir
- Gratis Ongkir Membuat Konsumen Makin Gemar Belanja di E-commerce