Hendri Satrio: Jangan-jangan Menteri Jokowi Pada Takut Ketemu Pedemo
Selasa, 20 Oktober 2020 – 11:20 WIB

Presiden Jokowi. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Kan tidak banyak juga sebetulnya yang ditanyain rakyat. Kalau mau buka ruang publik sedikit kan, bisa komunikasi itu terjadi. Jangan-jangan pada takut menterinya ketemu para pedemo," pungkas Hendri.
Diketahui pada hari ini aksi unjuk rasa atau demo 20 Oktober 2020 akan digelar sejumlah elemen masyarakat di depan Istana Merdeka, Jakarta Pusat.
Aksi unjuk rasa menolak UU Cipta Kerja hari ini melibatkan massa buruh, mahasiswa, organisasi kepemudaan, hingga ormas. Sementara, Presiden Jokowi menggelar rapat terbatas membahas persiapan Piala Dunia U-20 untuk 2021.(fat/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Analis politik Hendri Satrio mendorong pemerintah membuka ruang dialog dengan demonstran yang menolak omnibus law UU Cipta Kerja.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- BEM SI Kerakyatan Bersama Koalisi Masyarakat Sipil Demo Serentak Tolak RUU TNI
- Demo Mahasiswa di Patung Kuda, Spanduk Tolak Asas Dominus Litis Bertebaran
- Berorasi saat BEM SI Demonstrasi, Seorang Mak Serukan Tangkap Jokowi
- Demo Indonesia Gelap Sempat Memanas, Mahasiswa Merobohkan Pagar Beton
- Demonstrasi Indonesia Gelap, Mahasiswa Bawa Spanduk Bertuliskan Prabowo Omon-Omon
- Kewenangan Dewan Pertahanan Nasional Dianggap Berbahaya Bagi Demokrasi dan HAM