Hendro Susanto Minta PNS Wanita Berjoget Sambil Memegang Botol Miras Diberi Sanksi Tegas
Jumat, 14 Januari 2022 – 19:59 WIB

Tangkapan layar video yang menunjukkan seorang PNS di Humbang Hasundutan berjoget sambil memegang botol miras. Foto: Joniarnewspekan/YouTube
"Itu pun akan dilakukan pemeriksaan oleh inspektorat. Kalau ada pelanggaran etika dan aturan akan diberikan sesuai aturan yang berlaku," pungkasnya. (mcr22/jpnn)
Dia menilai perbuatan oknum PNS wanita yang berjoget sambil memegang botol miras diberi sanksi tegas. Aksi tersebut menurut politikus PKS itu sangat mencoreng nama PNS..
Redaktur : Budi
Reporter : Finta Rahyuni
BERITA TERKAIT
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- 297 PPPK Tapin Dilantik, Bupati Yamani Beri Pesan Begini
- Tukin Dosen ASN di 49 PTN Satker Dirapel 7 Bulan, Cair Juli, Ini Daftarnya
- 5 Berita Terpopuler: ASN & Honorer Mendukung Tata Kelola Guru Diambil Pusat, Ketum PGRI Memohon kepada Mendikdasmen
- Perpres Tukin Dosen & ASN Kemdiktisaintek Terbit, 3 Menteri Ungkap 5 Poin Penting